Saturday, July 4, 2009

menurut Eysenk menjelaskan

Sedangkan menurut Eysenk menjelaskan bahwa terapi behaviour bertujuan menghilangkan symptom yang malahsuai (maladaptive) serta membentuk tingkah laku baru.
Dari beberapa pendapat di atas, maka dapat disimpulkan bahwa tujuan terapi behaviour adalah untuk menghilangkan perilaku dan kesalahan yang telah terjadi melalui proses belajar dan menggantinya dengan pola perilaku yang lebih sesuai dalam kegiatan kehidupan. Sedangkan pada anak autisme tujuan terapi behaviour ialah untuk mengubah atau menghilangkan perilaku yang terjadi seperti: tidak dapat berinteraksi, tidak dapat kontak mata, ecolalia, dan menggantinya dengan perilaku yang sesuai (memberikan kegiatan yang menjadi suatu kebiasaan seperti berkata dengan bahasa yang baik dan sopan, tidak bertingkah laku yang aneh, mampu untuk berinteraksi dengan orang lain yang dapat dipergunakan dalam kehidupannya dengan melalui proses belajar dan pelatihan.

No comments:

Post a Comment